Seru, Bapak dan Anak Bertarung di Pemilihan Kepala Desa, Lihat Surat Suaranya

surat-suara-pemilihan-Kepala-Desa-yang-calonnya-anak-dan-bapak.jpg
([ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal])

RIAU ONLINE, BANTEN-Pertarungan calon kepala desa biasanya diikuti pasangan yang berbeda usia, kelamin hingga profesi. Tak jarang calon kepala desa juga diikuti pengusaha hingga politisi.

Namun ada hal unik yang mewarnai pemilihan kepaa desa do Desa Daru, Kabupaten Tanggerang, Banten.

Seorang warga menunjukkan surat suara pemilihan Kepala Desa yang calonnya merupakan anak dan bapak yakni Suharyo (bapak) dan Abdul Malik (anak) di Desa Daru, Kabupaten Tangerang, Banten, Minggu 1 Desember.



Tidak adanya calon kades lain yang mendaftar membuat bapak dan anak bertarung pada Pilkades Desa Daru 2019, sementara sebanyak 153 desa dan 594 orang calon kepala desa mengikuti Pilkades serentak di Kabupaten Tangerang.[ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal/Ama

Artikel ini sudah terbit di Antara